Bagaimana Public Relation Bisa Adopsi Metaverse?

Public relation (kehumasan) disarankan segera mengaitkan pekerjaannya dengan metaverse (metasemesta) yang merupakan bagian dari industri 6.0. Pasalnya, nilai pasar ini diprediksi Bloomberg yang dikutip dari prdaily.com bisa mencapai US$800 miliar pada 2024. Apalagi, survei Statistika yang dirilis pada 4 Februari 2022 yang dilansir opendata.jabarprov.go.id menyebutkan sebanyak 52% responden ingin merasakan pengalaman bekerja dengan memakai metaverse. […]

Bagaimana Adidas Memperbaiki Reputasi atas Kasus Kanye West?

Para penggemar olahraga hampir pasti mengenal Adidas sebagai salahsatu merek pakaian, peralatan, dan perlengkapan olahraga asal Jerman yang ternama di dunia. Jadi, perusahaan ini akan menjaga reputasinya, bahkan itu akan ditingkatkannya setiap waktu dengan beragam cara. Sebagian langkah yang dilakukan Adidas dengan meningkatkan kualitas dan mempromosikan berbagai produknya melalui iklan di media massa. Selain itu […]

Ekosistem Digital Jadi Kunci Pengembangan Industri 4.0

Jakarta – Keberadaan Industri 4.0 yang semakin digital dengan proses otomasi ini akan memberikan efisiensi yang optimal dalam aspek operasional sehingga dapat memberikan nilai bisnis yang lebih tinggi. Dengan transformasi Industri 4.0, perekonomian nasional akan semakin tumbuh karena bisa menarik minat investor ke Indonesia. Qlue, perusahaan penyedia ekosistem smart city, mendorong pengembangan era Industri 4.0 […]

Akselerator AMD Instinct MI200 Series Terbaru, Dukung Ilmu Sains Percepat Hipotesis

Suara.com – AMD mengumumkan akselerator AMD Instinct MI200 series terbaru, akselerator GPU kelas exascale pertama. Akselerator AMD Instinct MI200 series termasuk high performance computing (HPC) dan akselerator artificial intelligence (AI), AMD Instinct MI250X. Dibangun di atas arsitektur AMD CDNA, akselerator AMD Instinct MI200 series memberikan performa aplikasi terdepan untuk serangkaian luas beban kerja HPC. Akselerator AMD Instinct MI250X memberikan performa hingga 4.9X lebih baik dari […]

Logitech Bawa Keyboard Mekanik Bergaya Mesin Tik ke Indonesia

Jakarta – Setelah dirilis secara global beberapa waktu lalu, kini Logitech membawa deretan produk baru ke Indonesia, termasuk Pop Keys, keyboard mekanik yang berdesain unik mirip mesin tik. Pop Keys dirilis bersama Pop Mouse dan Logitech Desk Mat, ketiganya diposisikan sebagai produk yang diklaim bisa memunculkan karakter, kesenangan, dan ekspresi diri ke dalam rutinitas kerja […]

Headset Gaming Logitech G435 Resmi Meluncur di Indonesia. Harganya?

Setelah diperkenalkan September lalu, akhirnya Logitech G Indonesia secara resmi mengumumkan penjualan resmi Logitech G435 untuk pasar Indonesia. Usung nama lengkap Logitech G435 LIGHTSPEED Wireless Gaming Headset, headset gaming dengan koneksi nirkabel ini mengandalkan konektivitas LIGHTSPEED 2,4 GHz serta bluetooth. Kombinasi nirkabel LIGHTSPEED 2.4GHz dan bluetooth, memberi kebebasan untuk terhubung secara nirkabel ke PC, PlayStation, atau perangkat selular. Koneksi yang terhubung […]